Herbal HIV/AIDS

Calophyllum Lanigerum pohon berkayu yang mengandung calanolide A, ternyata zat tersebut terbukti bisa menghalau HIV-1. National Cancer Institut yang melakukan uji coba tersebut. Uji coba pada manusia menunjukan Calanolide A mampu menghadapi keganasan virus HIV-1, bahkan ia sanggup melawan keganasan strain HIV-1 yang resisten terhadap AZT., Nepirapine, dan non-nucleoside reserve transcriptase inhibitor (NNRTIs) lainnya. NNRTIs adalah senyawa yang selama ini dipakai untuk mengobati AIDS. Calanolide juga bersinergi dengan obat anti HIV lain seperti AZT, ddc, ddl, d4T, 3TC, Nevirapine, Saquinavir dan Nelfinafir.

Dalam penelitian tersebut terbukti bahwa zat ini memberikan hasil yang sangat positif serta terbukti pula Calanolide A diserap dan disirkulasikan di dalam darah lebih efisien daripada yang diharapkan.

12:17 AM

Label: 

Post a comment or leave a trackback: Trackback URL.

Leave a comment